Cabai di Kota Batu Turun Drastis! Simak Daftar Harga Sembako Hari ini, Senin 17 Februari 2025

1 month ago 21

BANGSAONLINE.com - Harga cabai di mengalami penurunan yang sangat drastis hari ini, Senin (17/2/2025). Penurunan tersebut mulai dari Rp4 ribu hingga Rp10 ribu.

Tak hanya itu, penurunan tersebut turut diikuti oleh bawang merah. Bagi kalian yang membutuhkan informasi harga sembako hari ini, simak daftar berikut yang dirangkum dari laman Siskaperbapo Jatim.

Baca Juga: Harga Pangan Jabar Banyak yang Merosot, Cabai Merah Besar Turun Hingga Rp42.900 per Kilo

- Beras premium: Rp14.900,00. per kg

- Beras medium: Rp12.500,00. per kg

- Gula kristal: Rp17.375,00. per kg

Baca Juga: Pj Aries Agung Paewai Launching Buku Bertajuk '2 Tahun Bersama Kota Wisata Batu'

- Minyak goreng kemasan premium: 19.900,00. per liter

- Minyak goreng sederhana: Rp17.500,00. per liter

- Minyakita: Rp16.200,00. per liter

Baca Juga: Jelang Akhir Masa Jabatan, Pj Wali Kota Batu Aries Jamu 400 Anak Yatim dan Warga Prasejahtera

- Daging sapi paha: Rp121.250,00. per kg

- Daging ayam ras: Rp33.250,00. per kg

- Daging ayam kampung: Rp63 ribu per kg

Baca Juga: Perubahan Harga Rata-Rata Sembako Kota Semarang Hari ini: Cabai Turun, Ayam Kampung Naik

- Telur ayam ras: Rp27.500,00. per kg

- Telur ayam kampung: Rp51.500,00. per kg

- Jagung pipilan: Rp8.250,00. per kg

Baca Juga: Aksi Nyata P5 Kearifan Lokal, SMAN 2 Batu Tanam 450 Pohon di Desa Junrejo

- Kedelai impor: Rp14.450,00. per kg

- Kedelai lokal: Rp10.687,00. per kg

- Cabai merah keriting: Rp45 ribu per kg

Baca Juga: Update Harga Sembako Jatim Terbaru Hari ini 13 Februari 2025, Cabai Terus Merosot

- Cabai merah besar: Rp44.375,00. per kg

- Cabai rawit merah: Rp53.750,00. per kg

- Bawang merah: Rp28.250,00. per kg

Baca Juga: Harga Cabai di Kota Batu Turun hingga Rp11 Ribu per Kg

- Bawang putih: Rp38.750,00. per kg

- Tomat: Rp13 ribu per kg

(msn)

Baca Juga: Perubahan Harga Sembako Jatim Hari ini, Cabai dan Ayam Kampung Merosot

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Read Entire Article
Kabar berita |